NRG Jalin Kemitraan Multi-Tahun dengan Produsen Kursi Gaming AndaSeat
Organisasi esports asal Amerika Utara, NRG, resmi mengumumkan kemitraan multi-tahun dengan AndaSeat, produsen kursi gaming asal Tiongkok. Dalam kerja sama ini, AndaSeat akan menyediakan kursi gaming untuk seluruh pemain esports,…